Musim 2016 Grand Prix motorcycle racing (MotoGP) adalah musim ke-68 dari Kejuaraan F.I.M. Road Racing World.
Jorge Lorenzo akan memulai musim sebagai Juara Dunia bertahan, setelah menyelamatkan juara dunia ke-5 nya di Valencian Community Grand Prix tahun 2015 lalu. Setelah tujuh ronde Marc Marquez memimpin kejuaraan dengan 10 point diatas Jorge Lorenzo, yang selisih 12 point dari rekan satu timnya Valentino Rossi.
Konten
1 Kalender
Gran Prix dan Sirkuit
Perubahan jadwal
2 Perubahan peraturan
3 Tim dan Rider
4 Hasil dan klasemen
Artikel utama bagian ini: Jadwal Lengkap MotoGP 2016
Kejuaraan Dunia MotoGP 2016 terdiri dari 18 putaran, Austria dengan sirkuit Red Bull Ring, Spielberg, akan menjadi tuan rumah baru bagi kejuaraan MotoGP 2016 menggantikan sircuit Indianapolis Motor Speedway, Amerika Serikat.
Jadwal MotoGP musim 2016 ini hampir menyerupai dengan jadwal MotoGP musim 2015 dan dengan beberapa perubahan. Seri ini akan mulai 9 hari lebih cepat, meskipun di tempat yang sama yaitu di Surkuit Losail, Qatar. Dua minggu kemudian Argentina akan menjadi tuan rumah disusul Amerika Serikat dan Spanyol di Ronde ketiga dan keempat.
Federasi Balap Motor Internasional (FIM) secara resmi mengumumkan empat perubahan dalam jadwal MotoGP 2016. Empat perubahan tersebut adalah tanggal penyelenggaraan balapan seri Inggris, Jerman, Malaysia dan Valencia.
Mulai tahun 2016, Michelin menjadi supplier ban resmi menggantikan Bridgestone. Dorna juga menyetujui sebuah peraturan menjadi regulasi 2016 untuk menambah ukuran ban dari 16.5 inchi menjadi 17 inchi (mirip dengan Moto2 dan Moto3.
Pabrikan dan kelas terbuka sebelumnya akan digabung: setiap motor harus mengadopsi paket elektronik terpadu (ECU dan software). Setiap pembalap akan dapat menggunakan hingga tujuh mesin dalam satu musim, meskipun dengan spesifikasi beku, dan maksimal kapasitas tangki bahan bakar akan 22 liter.
Artikel utama bagian ini: Daftar Tim dan Pembalap MotoGP 2016
Marc VDS Racing memperluas dengan manambah motor ke-2 di MotoGP. Setelah memasukkan motor di tahun 2015, Tim LCR kembali hanya dengan 1 motor pada tahun 2016. Tim Aspar Racing mengakhiri hubungan mereka dengan Honda dan kembali ke Ducati, tim ini menggunakan Ducati di 2010 dan 2011.
Esteve Rabat, Juara Dunia Moto2 2014, membuat debut MotoGP dengan Marc VDS Racing, tim yang menjadikannya juara Moto2. Yonny Hernandez tidak memperpanjang kontrak dengan Pramac Racing, dan pindah ke Aspar Racing untuk menggantikan Nicky Hayden, yang meninggalkan MotoGP untuk Superbike World Championship.
Artikel utama bagian ini: Hasil dan Klasemen MotoGP 2016
Point diberikan untuk peringkat 15 teratas yang berhasil finish. Rider harus finish untuk mendapatkan point tersebut.
Jorge Lorenzo akan memulai musim sebagai Juara Dunia bertahan, setelah menyelamatkan juara dunia ke-5 nya di Valencian Community Grand Prix tahun 2015 lalu. Setelah tujuh ronde Marc Marquez memimpin kejuaraan dengan 10 point diatas Jorge Lorenzo, yang selisih 12 point dari rekan satu timnya Valentino Rossi.
Konten
1 Kalender
Gran Prix dan Sirkuit
Perubahan jadwal
2 Perubahan peraturan
3 Tim dan Rider
4 Hasil dan klasemen
← 2015 | 2016 | 2017 → |
Kalender
Artikel utama bagian ini: Jadwal Lengkap MotoGP 2016
Kejuaraan Dunia MotoGP 2016 terdiri dari 18 putaran, Austria dengan sirkuit Red Bull Ring, Spielberg, akan menjadi tuan rumah baru bagi kejuaraan MotoGP 2016 menggantikan sircuit Indianapolis Motor Speedway, Amerika Serikat.
Jadwal MotoGP musim 2016 ini hampir menyerupai dengan jadwal MotoGP musim 2015 dan dengan beberapa perubahan. Seri ini akan mulai 9 hari lebih cepat, meskipun di tempat yang sama yaitu di Surkuit Losail, Qatar. Dua minggu kemudian Argentina akan menjadi tuan rumah disusul Amerika Serikat dan Spanyol di Ronde ketiga dan keempat.
Gran Prix dan Sirkuit
Ronde | Negara | Grand Prix | Sircuit |
---|---|---|---|
1 | Qatar | Commercial Bank Grand Prix of Qatar | Losail International Circuit, Doha |
2 | Argentina | Gran Premio Motul de la República Argentina | Autódromo Termas de Río Hondo, Santiago del Estero |
3 | Amerika Serikat | Red Bull Grand Prix of the Americas | Circuit of the Americas, Austin |
4 | Spanyol | Gran Premio Red Bull de España | Circuito de Jerez, Jerez de la Frontera |
5 | Perancis | Monster Energy Grand Prix de France | Le Mans Bugatti, Maine |
6 | Italia | Gran Premio d'Italia TIM | Mugello Circuit, Mugello |
7 | Spanyol | Gran Premi Monster Energy de Catalunya | Circuit de Barcelona-Catalunya, Montmeló |
8 | Belanda | Motul TT Assen | TT Circuit Assen, Assen |
9 | Jerman | GoPro Motorrad Grand Prix Deutschland | Sachsenring, Hohenstein-Ernstthal |
10 | Austria | NeroGiardini Motorrad Grand Prix von Österreich | Red Bull Ring, Spielberg |
11 | Ceko | HJC Helmets Grand Prix České republiky | Automotodrom Brno, Brno |
12 | Inggris | Octo British Grand Prix | Sirkuit Silverstone, Silverstone |
13 | San Marino | Gran Premio TIM di San Marino e della Riviera di Rimini | Misano World Circuit Marco Simoncelli, Misano Adriatico |
14 | Spanyol | Gran Premio Movistar de Aragón | Motorland Aragón, Alcañiz |
15 | Jepang | Motul Grand Prix of Japan | Twin Ring Motegi, Motegi |
16 | Australia | Michelin Australian Motorcycle Grand Prix | Phillip Island Grand Prix Circuit, Phillip Island |
17 | Malaysia | Shell Malaysia Motorcycle Grand Prix | Sepang International Circuit, Selangor |
18 | Spanyol | Gran Premio Motul de la Comunitat Valenciana | Circuit Ricardo Tormo, Valencia |
Perubahan jadwal
Artikel utama bagian ini: Perubahan Jadwal MotoGP 2016Federasi Balap Motor Internasional (FIM) secara resmi mengumumkan empat perubahan dalam jadwal MotoGP 2016. Empat perubahan tersebut adalah tanggal penyelenggaraan balapan seri Inggris, Jerman, Malaysia dan Valencia.
Perubahan peraturan
Mulai tahun 2016, Michelin menjadi supplier ban resmi menggantikan Bridgestone. Dorna juga menyetujui sebuah peraturan menjadi regulasi 2016 untuk menambah ukuran ban dari 16.5 inchi menjadi 17 inchi (mirip dengan Moto2 dan Moto3.
Pabrikan dan kelas terbuka sebelumnya akan digabung: setiap motor harus mengadopsi paket elektronik terpadu (ECU dan software). Setiap pembalap akan dapat menggunakan hingga tujuh mesin dalam satu musim, meskipun dengan spesifikasi beku, dan maksimal kapasitas tangki bahan bakar akan 22 liter.
Tim dan Rider
Artikel utama bagian ini: Daftar Tim dan Pembalap MotoGP 2016
Marc VDS Racing memperluas dengan manambah motor ke-2 di MotoGP. Setelah memasukkan motor di tahun 2015, Tim LCR kembali hanya dengan 1 motor pada tahun 2016. Tim Aspar Racing mengakhiri hubungan mereka dengan Honda dan kembali ke Ducati, tim ini menggunakan Ducati di 2010 dan 2011.
Esteve Rabat, Juara Dunia Moto2 2014, membuat debut MotoGP dengan Marc VDS Racing, tim yang menjadikannya juara Moto2. Yonny Hernandez tidak memperpanjang kontrak dengan Pramac Racing, dan pindah ke Aspar Racing untuk menggantikan Nicky Hayden, yang meninggalkan MotoGP untuk Superbike World Championship.
Hasil dan klasemen
Artikel utama bagian ini: Hasil dan Klasemen MotoGP 2016
Point diberikan untuk peringkat 15 teratas yang berhasil finish. Rider harus finish untuk mendapatkan point tersebut.
0 comments :
Posting Komentar