Nama Resmi Negara | : | Kerajaan Belgia |
Ibukota | : | Brussels |
Bahasa Resmi | : | Belanda, Prancis, dan Jerman |
Semboyan | : | Eendracht maakt macht |
Lagu Kebangsaan | : | Brabançonne |
Pemerintahan | : | Monarki konstitusional |
Ranah Internet | : | .be |
Mata uang | : | Euro (€) |
Kode telepon | : | +32 |
Belgia adalah sebuah negara di Eropa bagian barat. Di sebelah utara Belgia berbatasan dengan Belanda, di sebelah timur dengan Jerman dan di sebelah selatan dengan Perancis dan Luxemburg. Sedangkan di sebelah barat Belgia berbatasan dengan Laut Utara, di seberang Britania Raya. Negara ini adalah sebuah kerajaan federal yang terdiri dari negara bagian: Flandria, Walonia dan Kota Brusel.
Lambang/Simbol Negara Belgia

200 px

400 px

600 px

800 px

Ukuran maksimal gambar ini.
Bendera Negara Belgia

200 px

400 px

600 px

800 px

Ukuran maksimal gambar ini.
0 comments :
Posting Komentar