Nama Resmi Negara | : | Negara Brunei Darussalam |
Ibukota | : | Bandar Seri Begawan |
Bahasa Resmi | : | Melayu |
Semboyan | : | Sentiasa membuat kebajikan dengan petunjuk Allah |
Lagu Kebangsaan | : | Allah Peliharakan Sultan |
Pemerintahan | : | Kesatuan Islam Monarki absolut |
Ranah Internet | : | .bn |
Mata uang | : | Dolar Brunei (B$) |
Kode telepon | : | +673 |
Brunei Darussalam atau Brunei, adalah negara berdaulat di Asia Tenggara yang terletak di pantai utara pulau Kalimantan. Negara ini memiliki wilayah seluas 5.765 km² yang menempati pulau Borneo dengan garis pantai seluruhnya menyentuh Laut Tiongkok Selatan. Wilayahnya dipisahkan ke dalam dua negara bagian di Malaysia yaitu Sarawak dan Sabah.
Lambang/Simbol Negara Brunei Darussalam

200 px

400 px

600 px

800 px

Ukuran maksimal gambar ini.
Bendera Negara Brunei Darussalam

200 px

400 px

600 px

800 px

Ukuran maksimal gambar ini.
0 comments :
Posting Komentar