Kepala Daerah | : | Bupati dan Wakil Bupati |
Daerah | : | Kabupaten Agam |
Ibukota | : | Lubuk Basung |
Hari jadi | : | 19 Maret 1956 |
Motto | : | Tali Tigo Sapilin |
Luas daerah | : | 1.804,30 km2 |
Populasi | : | |
Zona waktu | : | WIB (UTC +7) |
Website | : | http://www.agamkab.go.id/ |
Kabupaten Agam adalah sebuah kabupaten yang terletak di provinsi Sumatera Barat, Indonesia. Penamaan kabupaten ini dengan nama kabupaten Agam, didasari oleh Tambo, di mana sebelumnya beberapa nagari yang berada dalam kawasan kabupaten ini sekarang, dahulunya dikenal juga dengan nama Luhak Agam.
Bupati Agam adalah kepala pemerintah Kabupaten Agam dengan tugas memegang pemerintahan bersama dengan wakilnya dan para anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah. Berikut adalah Daftar Bupati dan Wakil Bupati Agam dari masa ke masa.
Bupati Agam adalah kepala pemerintah Kabupaten Agam dengan tugas memegang pemerintahan bersama dengan wakilnya dan para anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah. Berikut adalah Daftar Bupati dan Wakil Bupati Agam dari masa ke masa.
Daftar Bupati dan Wakil Bupati
No. | Bupati | Mulai Jabatan | Akhir Jabatan | Wakil | |
---|---|---|---|---|---|
0 comments :
Posting Komentar