UNICEF


Daftar Kabupaten Tolikara dari Masa ke Masa Sepanjang Sejarah Kabupaten Tolikara
Kepala Daerah:Bupati dan Wakil Bupati
Daerah:Kabupaten Tolikara
Ibukota:Karubaga
Tanggal berdiri:25 Oktober 2002
Motto:Nawi Arigi
Luas daerah:5.588,13 km2
Populasi:
Zona waktu:WIT (UTC +9)
Website:http://tolikarakab.go.id/

Kabupaten Tolikara adalah salah satu kabupaten yang berada di provinsi Papua Pegunungan, Indonesia. Ibukota kabupaten ini terletak di Karubaga. Kabupaten Tolikara terbagi menjadi 46 kecamatan dengan Karubaga sebagai ibu kota kabupaten. Wilayahnya berbatasan dengan Kabupaten Sarmi di sebelah utara, Kabupaten Jayawijaya di sebelah Selatan, Kabupaten Puncak Jaya di sebelah barat dan Kabupaten Jawawijaya di sebelah Timur.

Bupati Tolikara adalah kepala pemerintah Kabupaten Tolikara dengan tugas memegang pemerintahan bersama dengan wakilnya dan para anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah. Berikut adalah Daftar Bupati dan Wakil Bupati Tolikara dari masa ke masa.

Daftar Bupati dan Wakil Bupati
No.BupatiMulai JabatanAkhir JabatanWakil

0 comments :

Posting Komentar

 
Top